REDESIGN RUANG TERBUKA HIJAU DI KAWASAN GEDUNG KULIAH UMU DAN GEDUNG LABORATORIUM TEKNIK KAMPUS INSTITUT TEKNOLOGI SUMATERA DENGAN PENDEKATAN FOREST CAMPUSJULIA KOMALA DEWI / Ina Winiastuti Hutriani, S.P., M.Ars.L. / Arsitektur Lanskap, 2025Kawasan Gedung Kuliah Umum (GKU) dan Laboratorium Teknik (Labtek) kampus Institut Teknologi Sumatera (ITERA) dengan luas 8,2 ha (82.000 m2) yang menyediakan lahan untuk Ruang Terbuka Hijau (RTH), pada tapak ini terdapat beberapa vegetasi yang belum berfungsi secara optimal sehingga menyebabk... |